Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bola Ubi Kopong ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bola Ubi Kopong dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bola Ubi Kopong untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Dalam satu wadah, masukkan ubi halus,
- 2
Masukkan tepung tapioka, tepung maizena, gula, garam, baking powder, uleni hingga tercampur rata dan kalis (tidak menempel di wadah). Bulatkan adonan @15gr. Diamkan selama 1 jam.- 3
Setelah satu jam, panaskan minyak banyak di wajan dengan api sedang hingga benar-benar panas. Masukkan bola ubi, goreng sambil diaduk perlahan hingga membentuk kulit dan mengambang. Kemudian tekan-tekan dengan spatula hingga mengembang.- 4
Goreng sambil ditekan-tekan hingga kulitnya mengeras, angkat dan tiriskan. Bola Ubi Kopong siap disajikan dan dinikmati hangat-hangat. - 2