Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Es Selendang Mayang ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Es Selendang Mayang dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Es Selendang Mayang untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan wadah ukuran 15x15 cm, olesi bagian dasarnya dengan pewarna hijau, sisihkan. Masukkan semua bahan selendang mayang (kecuali pewarna hijau dan merah) ke dalam panci, aduk rata menggunakan whisk.
- 2
Nyalakan kompor dengan api sedang, masak sambil diaduk terus menggunakan whisk hingga adonan mengental dan bening/transparan. Tuang ke wadah, biarkan sebentar, baru dioles pewarna merah. Diamkan hingga adonan set dan dingin.- 3
Sembari menunggu adonan selendang mayang set dan dingin, buat kuah santan pink: Masukkan semua bahan ke dalam panci, masak dengan api sedang hingga hampir mendidih dan wangi, sambil diaduk terus agar santan tidak pecah. Matikan api. Biarkan dingin.- 4
Setelah adonan selendang Mayang sudah set dan dingin, keluarkan dari loyang, potong-potong sesuai selera.- 5
Update: ini penampakan keesokan harinya, warna hijau dan merahnya terlihat lebih memudar dan melebur dibanding hari pertama. Pakai kuah santan. Rasa dan tekstur masih sama, disimpan di kulkas semalaman.Ingin Membagikan Resep?
- 2