95% Membagikan Resep Ini
Resep (Sourdough Discard) Kkwabaegi/Donat Kepang Korea dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Heramesayu Noviari
  • Waktu Memasak 3 jam
  • Porsi 12 pcs
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Dalam satu wadah, campur duo tepung, gula, ragi, bread improver, sourdough discard, telor, aduk rata menggunakan tangan. Masukkan air secara bertahap, uleni hingga kalis. Masukkan margarine dan garam, uleni hingga elastis kira-kira 15-20 menit. Bulatkan adonan, taruh di wadah yang sudah dioles minyak, tutup dengan plastic wrap. Diamkan selama 1 jam atau hingga double volume. Setelah 1 jam, kempeskan adonan, bagi menjadi 12 bagian @50gr. Taruh di atas loyang yang dialas kertas roti.
    Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 1 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 1 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 1
  • 2
    Tutup kembali dengan plastic wrap, istirahatkan sekitar 30-40 menit. Setelah 40 menit, ambil satu bagian adonan, giling memanjang dengan rolling pin. Gulung memanjang, rapatkan pinggirannya. Gulung memanjang lagi hingga 2x panjang semula. Kemudian pilin kedua ujung adonan menggunakan telapak tangan kiri ke atas, telapak tangan kanan ke bawah. Lalu satukan ujungnya ke atas, adonan akan terpelintir atau membentuk kepang dengan sendirinya.
    Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 2 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 2 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 2
  • 3
    Taruh di atas loyang, lakukan hal yang sama dengan sisa 11 bagian adonan lainnya. Tutup kembali dengan plastic wrap, diamkan selama 40-60 menit atau hingga double volume/ringan. Setelah 1 jam, panaskan minyak banyak dalam pan dengan api sedang hingga benar-benar panas. Masukkan beberapa adonan kkwabaegi, goreng per sisi selama 3-4 menit atau hingga coklat keemasan. Angkat dan tiriskan. Lakukan hal yang sama dengan sisa adonan kkwabaegi.
    Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 3 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 3 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 3
  • 4
    Dalam keadaan hangat, masukkan beberapa kkwabaegi ke dalam wadah yang berisi gula bubuk-kayumanis bubuk, tutup wadah, goyang-goyangkan wadah sehingga kkwabaegi tersalut gula-kayumanis. Lakukan hal yang sama dengan sisa kkwabaegi. Kkwabaegi siap disajikan dan dinikmati.
    Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 4 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 4 Cara Membuat Sourdough Discard KkwabaegiDonat Kepang Korea 4

Ingin Membagikan Resep?