77% Membagikan Resep Ini
Resep Combro isi Oncom Pedas dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Combro isi Oncom Pedas ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Combro isi Oncom Pedas dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Combro isi Oncom Pedas untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Dapur Dien
  • Waktu Memasak 1 jam
  • Porsi banyak
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Tumis bumbu halus sampai harum dan matang, masukan oncom yg sdh dihancurkan aduk sampai tercampur rata
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 1 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 1
  • 2
    Masukan garam, gula dan kaldu jamur, masukan kemangi aduk rata jgn lupa icip rasa, setelah matang sisihkan dahulu
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 2 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 2 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 2
  • 3
    Campur semua bahan kulit aduk sampai tercampur rata, bagi menjadi bbrp bagian @40 gram atau sesuai selera
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 3 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 3 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 3
  • 4
    Ambil 1 bagian pipihkan beri isian kemudian bentuk lonjong
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 4 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 4 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 4
  • 5
    Karena jadinya banyak ini sy goreng setengah matang kalo sdh dingin masukan wadah simpan dalam kulkas bisa digoreng sewaktu2
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 5 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 5 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 5
  • 6
    Ini yang saya goreng sampai matang sebagian aja angkat dan tiriskan
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 6 Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 6
  • 7
    Yuk diicip, selamat mencoba 🥰 happy cooking 🥰🥰
    Cara Membuat Combro isi Oncom Pedas 7

Ingin Membagikan Resep?