95% Membagikan Resep Ini
Resep Bolen Pisang Non Korsvet dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Bolen Pisang Non Korsvet ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bolen Pisang Non Korsvet dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bolen Pisang Non Korsvet untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Dapur Dien
  • Waktu Memasak 2, 5 jam
  • Porsi 6 orang
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Campur bahan 1 uleni sampai kalis kemudian bagi menjadi 16 bagian @11 gram tutup dulu dengan serbet supaya tidak kering
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 1 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 1 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 1
  • 2
    Campur bahan 2 tuang air sedikit demi sedikit uleni sampai kalis bagi menjadi 16 bagian @24 gram tutup dengan serbet ya supaya tidak kering
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 2 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 2 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 2
  • 3
    Setelah semuanya dibagi2,ambil 1 bagian bahan 2 pipihkan letakkan diatasnya 1 bagian dr bahan 1 kemudian tutup seperti di foto
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 3 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 3 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 3
  • 4
    Lakukan sampai semuanya selesai kemudian tutup serbet diamkan selama 1 jam supaya lebih lentur
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 4 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 4
  • 5
    Sambil menunggu adonan didiamkan siapkan isiannya, belah pisang memanjang kemudian potong menjadi 2 atau 3 bagian goreng menggunakan margarin sampai kecoklatan
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 5 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 5
  • 6
    Setelah pisang digoreng siapkan juga isian lainnya meses dan keju parut
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 6 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 6
  • 7
    Setelah adonan didiamkan ambil 1 bagian kemudian pipihkan pelan2 saja seperti di foto, kemudian lipat atas dan bawahnya ketengah, lalu letakan vertikal seperti foto
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 7 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 7 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 7
  • 8
    Pipihkan lagi kemudian gulung lakukan sampai semuanya selesai kemudian tutup serbet supaya tidak kering
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 8 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 8 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 8
  • 9
    Setelah semuanya digulung ambil 1 bagian pipihkan beri isian keju dan meses kemudian letakkan pisang diatasnya
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 9 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 9 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 9
  • 10
    Tutup bagian atas dan bawahnya ke tengah kanan dan kirinya pipihkan lagi kemudian tutup ke tengah seperti foto (semoga dimengerti 🥰) lakukan sampai selesai susun di loyang yg sdh diolesi margarin
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 10 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 10 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 10
  • 11
    Oven di suhu 200 dercel api atas bawah selama 20 menit keluarkan dari oven oles dengan kuning telur lalu beri topping sesuai selera
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 11 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 11 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 11
  • 12
    Oven lagi disuhu 180 dercel api atas bawah selama 15-20 menit, setelah kecoklatan keluarkan dari oven dan dinginkan di cooling rack
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 12 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 12 Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 12
  • 13
    Siap diicip..ini penampakan dalamnya Alhamdulillah kres dan dalamnya tetap lembut, selamat mencoba semoga bermanfaat happy baking 🥰🥰
    Cara Membuat Bolen Pisang Non Korsvet 13

Ingin Membagikan Resep?