Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Pangsit Ayam Keju ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Pangsit Ayam Keju dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Pangsit Ayam Keju untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Pertama buat kuah kaldu dl. Panaskan air, masukkan irisan daun bawang & bumbu2 masak hingga mendidih, koreksi rasa
- 2
Lanjut chop daging ayam, garam & lada hingga halus, pindahkan ke piring. Siapkankeju yg sdh dipotong2. Ambil 1 lebar kulit beri isian 1 sdt, tambahkan potongan keju- 3
Olesi pinggiran kulit dengan air lalu rekatkan & bentuk sesuai selera, lakukan hingga adonan habis. Panaskan minyak, goreng pangsit hingga matang, sisihkan. Penyajian tata pangsit dlm mangkok lalu siram dengan kuah kaldu, tambahkan sambal & jeruk nipis- 4
Selamat menikmati ❤, kejunya lumeeer 😋😋 - 2