76% Membagikan Resep Ini
Resep Bacem Bawang Putih dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Bacem Bawang Putih ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bacem Bawang Putih dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bacem Bawang Putih untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Chiensyn Kuliner
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Kupas bawang putih, cuci bersihkan dan keringkan,jgn ada air yg menempel ya
  • 2
    Cincang bawang agak kasar (kalau bikin bnyk pakai cooper aj biar cepet)
  • 3
    Masukan cincangan bawang ke dalam tempat yg tertutup rapat(aku pakai jar bekas sele)
  • 4
    Rendam bawang dg minyak sampai penuh, tutup rapat biarkan sampai keesokan harinya agar baceman bawang ini maksimal dipakai
  • 5
    Catatan makin lama baceman ini makin bagus, semakin meresap, aku taruh disuhu ruang aj kuat sampai 2 mingguan

Ingin Membagikan Resep?