Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Japchae korea ala Seonkyung longest ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Japchae korea ala Seonkyung longest dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Japchae korea ala Seonkyung longest untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Tumis bawang bombay + garam + minyak (me: minyak wijen), sebentar sisihkan di 1 piring besar.
- 2
Tumis wortel + garam + minyak, bentar sisihkan. Taruh di piring yg tadi- 3
Dadar telur yang uda di kocok tadi, bikin omelet dan di iris2 panjg.- 4
Tumis paprika merah (me: cabe buang biji) + garam + minyak, sebentar sisihkan. Taruh di piring yang tadi.- 5
Tumis jamur pake frying pan yg tadi tanpa minyak dan garam sebentar, lalu sisihkan. Dan taru di pring yg tadi.- 6
Tumis daging yg uda di marinasi tadi terakhir setelah smua bahan awal td. Jd warna sayur di awal tdk hitam karna kecap dari daging.- 7
Rebus bayam di panci dengan air mendidih dan tambah garam, rebus ampe lunak baru angkat langsung rendam di air dingin dan di saring- 8
Rebus japchae dengan air bekas rebusan bayam sampai lunak dan saring. Taru di mangkuk dan tuang minyak wijen dan saus2 nya sedikit. Di aduk2...- 9
Baru tuang japchae dan sisa saus ke atas piring yg uda ad bhan2 yg kita susun tadi. Lalu di aduk rata..- 10
Sya ad cb 2 versi. Yg prtama sy campur seperti seonkyung. Yg ke 2 sy campur smbil hidupin api kecil di kuali.. jd bs tambh bumbu sesuai lidah..- 11
Silahkan di coba ya.... simple n enak...Ingin Membagikan Resep?
- 2