Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Pempek Ebi ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Pempek Ebi dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Pempek Ebi untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Cuci ebi, haluskan. Campur air, ebi, dan bawang putih, didihkan. Tunggu suhu hangat, masukkan air rebusan ebi ke dalam tepung terigu, aduk rata pakai sendok kayu.
- 2
Masukkan telur ke dalam adonan terigu, aduk sampai telur tercampur rata. Lalu mulai masukkan tepung tapioka, sedikit-sedikit saja ya, sampai adonan bisa dibentuk, biarkan tepung tapioka bersisa (tidak dipakai semua).- 3
Didihkan air secukupnya di panci untuk merebus adonan pempek, sambil membentuk adonan. Jika sudah mendidih, tambahkan minyak sedikit spy adonan tdk saling menempel saat direbus. Rebus adonan sampai mengapung tanda sudah matang. Angkat tiriskan.- 4
Kuah cuko : campur semua bahan, didihkan, lalu saring. Goreng pempek sampai berwarna kuning kecoklatan. Angkat, potong-potong, siram dengan kuah cuko, sajikan dengan tambahan irisan timun. - 2