Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Cake Tape Pandan Kukus ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Cake Tape Pandan Kukus dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Cake Tape Pandan Kukus untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Panaskan panci pengukus dengan api kecil. Lapisi penutup dengan kain serbet biar airnya tidak menetes. Sisihkan.... Olesi loyang dg margarin dan taburi sedikit tepung. Ayak bahan B, sisihkan. Ayak cokelat bubuk, sisihkan. Buang serat tape, haluskan, campur dengan krimer kental manis.
- 2
Kocok bahan A hingga mengental dan menyatu. Masukkan Bahan B ke Bahan A, kemudian aduk rata dengan spatula.- 3
Setelah itu masukkan Bahan C. Aduk agar tercampur rata. Selanjutnya masukkan air hangat dan minyak goreng. Aduk rata.- 4
Bagi 2 adonan: 2/3 dan 1/3. 2/3 adonan ditambahkan pasta pandan. 1/3 adonan ditambahkan cokelat bubuk dan pasta cokelat.- 5
Selanjutnya masukkan adonan hijau pandan terlebih dahulu kemudian tumpuk atasnya pakai adonan coklat. Buat motif marmer pakai garpu atau aduk-aduk biasa bentuk motif. Hentakkan loyang sebelum dimasukkan ke panci pengukus untuk mencegah adonan banyak bolong dalamnya karena masih ada gelembung udaranya.- 6
Kukus selama 20-25 menit. Tes tusuk..kalau sudah tidak lengket berarti sudah matang. Angkat, tunggu hingga suhu ruang. Potong-potong sesuai selera.Ingin Membagikan Resep?
- 2