Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Hungarian Chocolate Roll ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Hungarian Chocolate Roll dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Hungarian Chocolate Roll untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Masukkan ragi,susu hangat & gula halus ke dalam mangkuk,lalu campur & diamkan selama 10-15 menit atau sampe ragi mengembang.
- 2
Tambahkan mentega cair dan telur.- 3
Tambahkan tepung dan garam,lalu uleni sampai adonan lembut & kalis.- 4
Tutup dengan handuk/kain bersih dan biarkan mengembang selama 40 menit. Letakkan adonan di atas papan yang ditaburi tepung dan gulung.Kempeskan adonan lalu kempiskan & pipihkan adonan jadi persegi panjang- 5
Bahan Kering : Campur gula aren dan coklat bubuk untuk isian dalam mangkuk,aduk & sisihkan.Lelehkan mentega untuk olesan.- 6
Olesi dengan mentega leleh seluruh permukaan adonan.Isi dengan bahan isian. Gulung adonan. rapatkan.- 7
Potong-potong dengan lebar kira-kira 2cm.Letakkan & susun di atas loyang yang dialasi kertas roti dan diamkan selama 20 menit. Olesi bagian sisi-sisinya dengan mentega agar saat matang nanti adonan tidak menempel satu dengan lainnya.Diamkan sekitar 10-15 menit.Panggang di suhu 200 derajat selama 10 menit dan lanjutkan di suhu 180 derajat selama 10-15 menit (sesuaikan dengan masing-masing oven).- 8
Sambil menunggu, campur semua bahan toping dengan menggunakan mixer atau whisk. Lalu olesi bagian atas roti dengan bahan olesan begitu keluar dari oven.Ratakan.- 9
Topping akan meleleh diatas roti.Siap disajikan selagi hangat👌👍Ingin Membagikan Resep?
- 2