85% Membagikan Resep Ini
Resep Talam Srikaya Labu Kuning dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Talam Srikaya Labu Kuning ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Talam Srikaya Labu Kuning dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Talam Srikaya Labu Kuning untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Dapur Dien
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Cuci bersih beras ketan rendam selama 2 jam
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 1
  • 2
    Kukus labu kuning kemudian haluskan sisihkan dahulu
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 2 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 2
  • 3
    Kukus beras ketan selama 15 menit
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 3
  • 4
    Sambil menunggu beras ketan dikukus masak santan, daun pandan dan garam sampai mendidih kemudian matikan kompor, masukan ketan ke dlm santan aduk sampai rata biarkan meresap
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 4 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 4 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 4
  • 5
    Alasi loyang dgn daun pisang (loyang uk 18 x 18) masukan ketan ke loyang tekan2 dan padatkan menggunakan sendok yg dibungkus plastik spy tdk lengket, kemudian kukus lg 15 menit
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 5 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 5 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 5
  • 6
    Sambil menunggu ketan dikukus, blender semua bahan talam (labu kuning halus, santan, gula, tepung tapioka, tepung beras, vanili dan garam)
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 6 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 6
  • 7
    Lalu tuang ke atas ketan dan kukus lagi selama 25 menit sampai matang, lalu angkat dan biarkan dingin suhu ruang, keluarkan dari loyang
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 7 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 7 Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 7
  • 8
    Potong2 sesuai selera, talam srikaya labu kuning siap dinikmati, selamat mencoba 😘
    Cara Membuat Talam Srikaya Labu Kuning 8

Ingin Membagikan Resep?