Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bakso Aci Goreng Mekar ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bakso Aci Goreng Mekar dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bakso Aci Goreng Mekar untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Masukan dalam satu wadah tepung tapioka, telur dan kaldu bubuk, lalu aduk hingga semua bahan tercampur. Tambahkan sedikit demi sedikit minyak goreng sambil adonan diaduk.
- 2
Jika adonan sudah dapat dibentuk, kita hentikan pemberian minyak goreng, tetapi jika adonan dirasa masih terlalu keras dan blm bisa di Pulung/dibentuk tambahkan sedikit minyak sampai adoanan dirasa pas. Ambil secukupnya adonan, bentuk menjadi bulat lalu sisihkan.- 3
Sambil menunggu adonan dibentuk bulat-bulat, kita didihkan air dengan api sedang. Jika semua adaona telah dibentuk menjadi bulat dan air juga sudah mendidih, masukan satu persatu adonan bakso kedalamnya. Masak hingga mengapung dan matang sekitar 20-30 menit. Jangan lupa untuk diaduk sekali-sekali supaya adonan bakso tidak menempel pada panci.- 4
Setelah bakso mengapung dan matang, angkat dan tiriskan, lalu biarkan hingga dingin. Setelah dingin potong menjadi 4 bagian tapi tidak sampai putus, asal bakso bisa mekar.- 5
Setelah bakso di potong tidak sampai putus, letakan pada wadah yang telah berisi tepung tapioka. Lumuri seluruh permukaan bakso (Tanpa terkecuali, hingga seluruh bagian dalam yang telah disayat) dengan tepung tapioka, lalu sisihkan.- 6
Panaskan minyak goreng dengan api sedang, lalu masukan bakso yang telah dilumuri dengan tepung tapioka. Usahakan bagian yang telah dibelah di taruh dibagian bawah, sambil ditekan-tekan supaya bagian yang tersayat/terbelah menjadi mekar. Jika bagian bawah sudah mengembang dan kering, balik bakso sambil menekan-nekan bagian yang terbelah supaya lebih mekar lagi. Goreng hingga semua bagian matang dan kering, lalu angkat dan tiriskan.- 7
Sambil menunggu bakso matang digoreng, siapkan saos cocolannya. Masukan dalam mangkok saji saos sambal, saos tomat, garam, gula dan air jeruk nipis lalu aduk hingga semua tercampur. Terakhir tambahkan air dan aduk kembali, jgn lupa tes rasa. Dan sambel cocolan siap untuk disajikan.- 8
Setelah minyak tiris, pindahkan bakso goreng pada piring saji dan sajikan beserta saos cocolannya, selamat mencoba 🙏🤗.Ingin Membagikan Resep?
- 2