Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Banana Muffin Muffin Pisang tanpa ribet cuma aduk aduk aja ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Banana Muffin Muffin Pisang tanpa ribet cuma aduk aduk aja dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Banana Muffin Muffin Pisang tanpa ribet cuma aduk aduk aja untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Potong potong pisang kemudian haluskan. Kemudian di wadah masukkan bahan A. Campur rata. Sisihkan.
- 2
Ayak semua bahan B. Kemudian masukkan kurma cacah, chochochips. Aduk rata.- 3
Buat lubang di wadah bahan B. Masukkan bahan A. Aduk sebentar jangan kelamaan(meski masih ada yang berbongkah tidak apa apa agar muffin tidak bantat)- 4
Tuang ke dalam cup 3/4 saja kemudian taburi topping suka suka. Saya pakai kurma cacah,pisang dan chocochips. Panggang di oven yang telah dipanaskan terlebih dahulu. Panggang selama 25-30 menit suhu 180° c. Yummy muffinnya benaran enak. Manis legit. Cocok buat teman ngopi/ ngeteh ya moms... Oh iya bisa dicoba dikukus ya moms kalau tidak ada pemanggang 😀 - 2