Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Nugget Tempe Wortel ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Nugget Tempe Wortel dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Nugget Tempe Wortel untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Potong² tempe,lalu kukus sekitar 15 menit,angkat & haluskan Campur rata dgn bumbu halus,wortel,telur,daun bawang,terigu,garam,gula & kaldu bubuk.
- 2
Siapkan loyang yg dialasi daun pisang & dioles sedikit minyak goreng. Masukkan adonan tempe kedalam loyang,ratakan. Lalu kukus sekitar 30 menit atau sampai matang.- 3
Angkat lalu dinginkan,keluarkan dari loyang & potong² sesuai selera.- 4
Buat adonan pencelup dari terigu & air. Celupkan potongan nugget tempe ke dlm adonan,lalu baluri dgn tepung panir. Lakukan sampai selesai. Tata dlm wadah dan simpan dlm freezer utk stok.- 5
Kalo mau digoreng,panaskan minyak,goreng nugget sampai kuning keemasan,angkat & tiriskan minyaknya. Angkat & siap disajikan😊.Ingin Membagikan Resep?
- 2