![Avatar](https://www.dapursaji.com/uploads/favicon.png)
Resep Soft Cookies Double Chocolate ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Soft Cookies Double Chocolate dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Soft Cookies Double Chocolate untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
![Menu](https://www.dapursaji.com/img/Soft Cookies Double Chocolate 955ee6dbc6.jpg)
Bahan
Cara Membuat
-
1
Aduk butter, margarine, brown sugar dan gula sampe rata.
- 2
Tambahkan telur, aduk sampe rata.- 3
Masukkan terigu, maizena, baking powder, soda kue. Aduk rata. Tambahkan potongan coklat dan chocochips. Aduk rata.- 4
Scoop dengan bantuan scoop es krim atau pake sendok. Klo pake tangan masukin adonan ke dalam kulkas dulu bentar biar nggak lengket. Agak gede buletinnya. Tata di loyang jarak agak jauh2 ya.- 5
Adonan bisa disimpen di freezer. Setelah dibuleti masukkan wadah, simpan di freezer. Bisa dipanggang kalo mau dimakan. Dikeluarin dulu dr freezer biar nggak beku baru dipanggang.- 6
Panggang dengan suhu 170 derajat selama 12 menit, tambah dengan api atas 4 menit. Dinginkan di cooling rack. Plastiki individual.Ingin Membagikan Resep?
- 2