Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Ayam panggang kalasan presto ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Ayam panggang kalasan presto dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Ayam panggang kalasan presto untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Lumuri ayam dengan air jeruk nipis diamkan kurleb 15 menit. Cuci dan sisihkan
- 2
Lumuri ayam dengan bumbu ayam kalasan diamkan minimal 1 jam- 3
Tumis bumbu halus, serai, lengkuas, salam, air asam, gula merah, kecap manis masak sampai harum dan bumbu Tanak.- 4
Masukkan ayam masak sampai ayam berubah warna.- 5
Masukkan tumisan ayam dan semua bumbu kedalam panci presto. Masukkan seasoning dan fiber creame adukrata. Tambahkan air sampai ayam terendam.- 6
Presto ayam selama 1 jam Dihitung dari presto mendesis. Setelah mendesis kecilkan api.- 7
Setelah 1 jam matikan api biarkan uap keluar sampai habis baru dibuka tutup presto.- 8
Nyalakan api kembali. Masak ayam kembali sampai kuah agak sat.- 9
Angkat ayam setelah dingin agar tidak hancur.- 10
Ayam bisa di panggang di teflon/oven/airfryer sambil diolesi sisa bumbu. Sisanya bisa di Frozen moms atau dimakan gitu aja udah enaakkk...- 11
SajikaaannnIngin Membagikan Resep?
- 2