Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bubur Ketan Kinco Endesss ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bubur Ketan Kinco Endesss dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bubur Ketan Kinco Endesss untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Ketan : tiriskan beras ketan dari air rendaman. Kukus selama 15 menit.
- 2
Sementara menunggu 15 menit, siapkan wadah kemudian masukkan air, garam dan santan instan bubuk. Aduk hingga rata.- 3
Masukkan ketan ke dalam wadah, aduk rata hingga air terserap di ketan, kemudian kukus lagi selama 30 menit. Kemudian angkat.- 4
Bubur : dalam panci, masukkan beras yang sudah ditiriskan air rendaman. Masukkan daun pandan dan santan instan bubuk. Tambahkan air dan garam. Masak hingga menjadi bubur. Aduk terus menerus. Sampai akhirnya set jadi bubur dan bubur meletup letup. Tes rasa, jika gurih sudah pas, angkat.- 5
Kinco : rebus jadi satu hingga jadi saus agak kental- 6
Penyelesaian : dalam piring, tuang 2 sendok sayur bubur. Tuang 2 sendok makan ketan, bubui kelapa parut, siram saus kinco.- 7
Bubur siap dinikmati. You wanna try guys !Ingin Membagikan Resep?
- 2