77% Membagikan Resep Ini
Resep Chicken Crispy Steak Endesss #SelasaBisa dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Chicken Crispy Steak Endesss SelasaBisa ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Chicken Crispy Steak Endesss SelasaBisa dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Chicken Crispy Steak Endesss SelasaBisa untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Devi Dirgaa
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Daging steak: Panaskan minyak di penggorengan. Hingga benar benar panas. Sambil menunggu ambil ayam yg sudah di marinade semaleman, celupkan ke dalam telor, lalu masukkan ke dalam tepung. Lumuri rata ayam dengan tepung dan cubit agar keriting, lalu goreng dengan api sedang hingga kuning keemasan. Angkat. Tiriskan. Lakukan hingga habis
    Cara Membuat Chicken Crispy Steak Endesss SelasaBisa 1
  • 2
    Brown souce : tumis bawang bombay dan bawang putih dengan margarin hingga harum. Masukkan semua saus dan kecap. Tambahkan merica dan garam. Masukkan air secukupnya. Aduk rata. Biarkan hingga mendidih. Koreksi rasa. Jika sudah pas masukkan larutan maizena. Aduk rata hingga kental pas. Angkat.
  • 3
    Penyelesaian : Taruh ayam di dalam piring saji. Tata sayuran dan kentang goreng. Siram brown souce. Sajikan. You wanna try !

Ingin Membagikan Resep?