Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Resep Bubuk Cabe Merah Besar Home Made ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Resep Bubuk Cabe Merah Besar Home Made dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Resep Bubuk Cabe Merah Besar Home Made untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan bahan. rebus daun sirih jika sudah mendidih matikan kompor dinginkan. ambil baskom isi air beri perasan jeruk nipis dan air sirih aduk rata. ambil cabe merah besar. rendam kurang lebih 1/2 sampai 1jam. bersihkan cabe merah besar dari batangnya. tiriskan dalam keranjang plastik.
- 2
Jika sudah tiris. bersihkan cabe dari bijinya. dan potong sampai habis.- 3
Panaskan otang dengan api sedang. tunggu hingga panas merata sampai atas. masukan cabe yang sudah dipotong ke dalam otang tutup otang.kecilkan api paling kecil. oven cabe hingga kering lama mengoven kira kira 30menit. tes cabe kering ambil 1 potongan cabe sobek jika sudah renyah sobekannya bertanda mantang.angkat dinginkan.- 4
Blend cabe. kemudian ayak dengan saringan teh lakukan sampai habis. siap dipakai untuk bumbu. selamat mencoba. salam koki rumahan👩🍳🌶🌶🌶- 5
Note: lama mengoven tergantung api kompor masing masing dan oven dipakai. mesti sabar depan kompor menjaganya.jika kematangan cita rasa akan hambar.Ingin Membagikan Resep?
- 2