Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Lele Krispi Warung Tenda ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Lele Krispi Warung Tenda dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Lele Krispi Warung Tenda untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Haluskan bumbu bawang putih, kemiri, kunir. Masukkan wadah lalu masukkan tepung dan tambahkan air. Aduk rata. Jangan lupa garam dan penyedap rasa. Tes rasa
- 2
Masukkan lele ke dalam adonan tersebut. Marinasi / diamkan sebentar agar bumbu meresap- 3
Panaskan minyak dan goreng lele- 4
Balik lele kemudian beri cairan tepung tadi. Di muncrat2 kan agar buyar dan tidak menggumpal. Lalu goyang2 lele agar menempel di lelenya. Angkat ketika sudah matang- 5
Goreng sisa tepung untuk kremesan- 6
Sajikan lele bertabur kremes. Alhamdulillah nyummy buat keluarga tercinta ❤💚Ingin Membagikan Resep?
- 2