Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Mochi Kelapa Miniatur Kelapa ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Mochi Kelapa Miniatur Kelapa dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Mochi Kelapa Miniatur Kelapa untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
🥥Membuat Sabut Kelapa🥥 Sangrai kelapa parut hingga berwarna coklat. Simpan wadah tertutup, dan simpan di suhu ruang saja.
- 2
🥥Membuat Agar-Agar Air Kelapa🥥 • Siapkan plastik 1/4 an 4 pcs, ikan bagian bawahnya • Dalam panci campur semua bahan nya, masak hingga mendidih. • Tuang sama banyak ke 4 plastik yg sudah di siapkan tadi, lalu ikat lagi membentuk bulat. • Biarkan hingga set- 3
🥥Membuat Mochi Daging Kelapa🥥 • Campur dalam mangkok santan dan air kelapa nya, hitung sampai 24 sdm, kalau blm 24 sdm tambahkan lagi air kepalanya untuk menutupi jumlah takaran. • Dalam teplon, 24 sdm cairan santan dan air kelapa serta sisa bahan utk mochi daging kelapanya • Masak dengan api kecil, masak hingga mengental dan tepung matang • Pengerjaan +- 5 mnt • Biarkan hingga adonan hangat • Bagi 4 bagian, lalu masukkan ke plastik- 4
🥥Menyatukan Daging Kelapa dengan Agar Air Kelapa🥥 • Ambil 1 adonan, pipihkan lalu ambil 1 agar agar air kelapa yg sudah set • Bentuk bulat dengan menyatukan adonan dicubit cubit. • Tidak perlu khawatir bentuknya tidak mulus • Bungkus plastik lagi, simpan kulkas- 5
🥥Membuat Batok Kelapa🥥 • Campur dalam mangkok tepung tapioka dengan 50 ml air kelapa, gula dan coklat bubuk. Sisihkan • Dalam panci, campur sis air kelapa nya 100ml dengan bubuk agar agar. Masak hingga muncul buih mendidih. • Tuang langsung ke adonan yg di mangkok, sambil aduk rata agar tapiokanya matang rata. Aduk hingga rata • Bagi sama rata kedalam 4 wadah- 6
🥥Membuat Batok Kelapa🥥 • Olesi teplon dengan minyak, lalu panaskan dengan api kecil • Lalu tuang 1 wadah adonan Batok Kelapa, masak hingga atas mengering dan tidak menempel di tangan • Biarkan hangat atau dingin • Letakkan 1 mochi nya di tengah • Lalu bungkus dengan lapisan Batok Kelapa- 7
🥥 Melapisi Sabut Kelapa🥥 • Setiap selesai diberi batok kelapa, langsung balur ke kelapa parut sangrai. • Lakukan sampai semua mochi terbalur • Bungkus dengan plastik wrap • Simpan dalam kulkas sebelum di belah dan konsumsi.- 8
Jika dibelah akan terlihat seperti kelapa, makanya juga disebut miniatur kelapaIngin Membagikan Resep?
- 2