![Avatar](https://www.dapursaji.com/uploads/favicon.png)
Resep 215 Fluffy Yogurt Pancake ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan 215 Fluffy Yogurt Pancake dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat 215 Fluffy Yogurt Pancake untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
![Menu](https://www.dapursaji.com/img/215 Fluffy Yogurt Pancake c3f3a6b208.jpg)
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan semua bahan yg diperlukan, campur semua bahan cair aduk rata sisihkan
- 2
Campur semua bahan kering aduk rata tuang bahan cair ke dlm bahan kering aduk lipat dgn mnggunakan spatula hingga rata- 3
Panaskan teflon dgn api kecil tuang 1 sdk sayur adonan di atas teflon biarkan hingga muncul lubang" pada permukaan kue lalu balik dan angkat jika sdh matang lakukan sampai adonan habis- 4
Hidangkan dlm piring saji beri toping sesuai selera nikmati selagi masih hangat rasanya benar" fluffy 😊👌 - 2