70% Membagikan Resep Ini
Resep Ketan Srikaya dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Ketan Srikaya ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Ketan Srikaya dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Ketan Srikaya untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Teh Yanithea
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Beras ketan direndam selama 3 jam. Kemudian tiriskan, kukus beras ketan selama 15 menit dalam kukusan yang sudah panas dan beruap banyak
    Cara Membuat Ketan Srikaya 1
  • 2
    Rebus 300 ml santan, garam dan daun pandan, tuang ke dalam ketan yang sudah dikukus, aduk sampai santan terserap sempurna, tutup dan diamkan sekitar 10 menit
    Cara Membuat Ketan Srikaya 2
  • 3
    Kukus kembali ketan bersama daun pandan selama 25 menit, dengan api besar
    Cara Membuat Ketan Srikaya 3
  • 4
    Sementara menunggu ketan matang, siapkan lapisan srikaya
  • 5
    Kocok telur dan gula dengan whisker sampai gula larut, masukan santan dan daun pandan yang sudah diremas-remas agar aroma wangi pandannya keluar, masukan tepung terigu dan tapiokanya. Aduk rata kemudian saring
    Cara Membuat Ketan Srikaya 5
  • 6
    Adonan lapisan srikaya tadi dimasak di atas api kecil, sambil diaduk-aduk dengan whisker sampai sedikit mengental. Jangan terlalu kental, cukup sampai whisker mulai terasa berat, langsung matikan api, karena kalau terlalu kental nanti hasilnya bergelombang tidak rata
    Cara Membuat Ketan Srikaya 6
  • 7
    Setelah ketan matang, masukan ketan ke dalam loyang yang sudah dialasi daun pisang, tekan-tekan dan padatkan, kembalikan ke kukusan
    Cara Membuat Ketan Srikaya 7
  • 8
    Tuang lapisan srikaya ke atas ketan. Kukus kembali selama 25-30 menit dengan api sedang (resep dengan api besar). Tutup panci dilapisi serbet agar air tidak menetes
    Cara Membuat Ketan Srikaya 8
  • 9
    Angkat, dinginkan, potong dengan pisau yang dilapisi plastik
    Cara Membuat Ketan Srikaya 9

Ingin Membagikan Resep?