Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Putri Salju keju kacang mede ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Putri Salju keju kacang mede dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Putri Salju keju kacang mede untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan bahan bahan nya, parut keju dan diamkan semalaman,lalu blender
- 2
Dalam wadah masukkan gula dan butter mix sampai pucat, kurang lebih 3 menit.- 3
Masukkan kuning telur, mix rata.- 4
Masukkan kaca mete/mede bubuk (kacang mede yang di sangrai lalu di blender), masukkan juga keju yang sudah di blender, susu bubuk dan maizena. Aduk rata dengan spatula. Kemudian masukkan tepung aduk rata.- 5
Aduk adonan dengan spatula sampai rata, masukkan adoann ke dalam kulkas selama 15 menit- 6
Keluarkan adonan lalu cetak. Ini saya pake manual, karena cari cetakan bulan ga tau ditaro dimana..😂😂. Kemudian oven dalam suhu 140-150'C selama 45 menit (ini sesuaikan dengan oven masing masing yaa..) karena beda oven bisa jadi beda juga suhunya. Ohh iyaa saya pake oven gas.- 7
Setelah matang, selagi panas gulingkan dalam campuran gula donat dan gula halus. Lalu biarkan dingin- 8
Setelah dingin siap di kemas dan di simpan dalam wadah kedap udara. Putri salju++ siap di sajikan...🥰🥰Ingin Membagikan Resep?
- 2