Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Lapsur Rainbow Ekonomis ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Lapsur Rainbow Ekonomis dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Lapsur Rainbow Ekonomis untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Campur jadi satu tepung,maizena & susu bubuk ayak & sisihkan...
- 2
Mixer dgn kecepatan rendah telur & gula sampai berbusa,masukkan SP mixer dgn kecepatan tinggi sampai putih & mengembang....- 3
Kurangi kecepatan mixer ke speed sedang masukkan campuran tepung & SKM mixer sebentar asal tercampur rata (ingat y mixernya jangan lama²)...- 4
Matikan mixer masukkan minyak sayur aduk balik dgn spatula sampai tercampur rata. Bagi adonan menjadi 3 bagian sama rata & beri warna masing2...- 5
Panaskan oven. Siapkan loyang lapsur olesi dgn carlo tuang adonan kedalam loyang lalu oven sampai matang...- 6
Setelah matang angkat,keluarkan dari loyang tunggu sampai dingin setelah dingin olesi dgn buttercream/selai tumpuk & rapatkan...- 7
Potong2 & sajikan...Ingin Membagikan Resep?
- 2