Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Cheese cotton cake ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Cheese cotton cake dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Cheese cotton cake untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Panaskan oven, masukkan loyang lebih besar dari loyang adonan berisi air setinggi 1 cm, alasi loyang adonan uk 22x 22 (saya: 21x21) dgn kertas roti.
- 2
Tim bahan A hingga larut, biarkan sampe hangat kuku, kemudian masukkan bahan B, aduk pake whisk, masukkan bahan C, kocok rata pake whisk, sisihkan- 3
Bahan D : kocok putih telur dan air jeruk nipis sampe berbusa, masukkan gula bertahap 3 x sampai mengembang soft peak- 4
Ambil sedikit adonan putih telur pake spatula masukkan ke adonan keju, aduk rata kemudian tuang ke adonan putih telur aduk lipat pake spatula sampe rata- 5
Tuang adonan ke loyang dan masukkan ke oven taruh diatas loyang berisi air (sistem au bain marie) panggang selama kurleb 60 menit dgn api sedang, suhu 180 dercel. Sesuaikan dgn oven masing2.Ingin Membagikan Resep?
- 2