71% Membagikan Resep Ini
Resep 0002. Bolu Ketan Legit Tanpa SP Tanpa Baking Powder dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep 0002 Bolu Ketan Legit Tanpa SP Tanpa Baking Powder ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan 0002 Bolu Ketan Legit Tanpa SP Tanpa Baking Powder dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat 0002 Bolu Ketan Legit Tanpa SP Tanpa Baking Powder untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Cheera
  • Waktu Memasak ± 1 jam 30 menit
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Lemaskan mentega menggunakan garpu (fungsinya agar mentega tidak menggumpal) lalu masukkan kuning telur dan gula. Aduk menggunakan mixer hingga tercampur rata.
  • 2
    Masukkan tepung ketan dan tepung terigu ke dalam adonan, dengan cara diayak terlebih dahulu. Lalu aduk kembali adonan menggunakan mixer. Jangan lupa untuk aduk balik menggunakan spatula atau benda apapun yang tipis untuk memastikan tidak ada bahan yang menggumpal di bawah.
  • 3
    Masukkan minyak dan santan, aduk kembali hingga rata.
  • 4
    Di wadah yang berbeda, kocok putih telur dengan mixer kecepatan tinggi hingga telur mengembang menjadi busa dan tidak lagi cair.
  • 5
    Setelah mengembang sempurna, masukkan putih telur ke dalam adonan, aduk bolak-balik menggunakan spatula saja hingga tercampur rata. Adonan selesai.
  • 6
    Siapkan loyang ukuran 20×20, alasi baking paper. Jika tidak ada baking paper, maka oleskan mentega ke semua sisi dalam loyang, lalu taburi terigu hingga tertutup semua. Lalu masukkan adonan.
  • 7
    (Saya menggunakan oven tangkring) Oven adonan selama ±45-60 menit di api sedang cenderung besar. Setelah 45 menit, cek kematangan adonan secara berkala dengan menusuk adonan menggunakan tusuk sate, jika masih tersisa adonan basah di tusuk sate, maka adonan belum matang sempurna.
  • 8
    Jika dirasa sudah matang, angkat adonan dari oven, dan keluarkan dari loyang.
  • 9
    Bolu Ketan Legit siap dinikmati. 🥰🩷

Ingin Membagikan Resep?