Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Donat Tanpa Ulen 2 Kuning Telur ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Donat Tanpa Ulen 2 Kuning Telur dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Donat Tanpa Ulen 2 Kuning Telur untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Dalam mangkuk besar masukan susu cair, 2 kuning telur, gula pasir dan ragi. Aduk rata, biarkan hingga berbuih. Masukan terigu dan susu bubuk, aduk rata sampai tidak ada terigu yang masih kering.
- 2
Masukan butter/margarin dan garam. Uleni hingga terserap dengan baik pada adonan. Bulatkan adonan, oles wadahnya dengan minyak. Tutup serbet bersih, diamkan 1 jam.- 3
Setelah 1 jam, kempiskan adonan. Bagi menjadi 15 bagian. Bulatkan masing2 bagian.- 4
Tata di kertas. Taburi bagian atasnya dengan terigu agar tidak lengket lalu pipihkan. Bolongi tengahnya.- 5
Tutup serbet bersih, diamkan 15-20 menit.- 6
Panaskan minyak dengan api kecil. Setelah minyak panas goreng adonan dengan membalikan kertasnya, sekali balik saja agar tidak berminyak. Goreng hingga kedua sisi kecoklatan lalu tiriskan.- 7
Setelah donat dingin, celup donat ke glaze, celup ke meises. Atau taburi gula donat. Atau di oles margarin dan di beri meises. Sesuai selera aja. Lakukan hingga seluruh adonan habis.- 8
Sajikan.Ingin Membagikan Resep?
- 2