Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Donat sosis crispy ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Donat sosis crispy dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Donat sosis crispy untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Campurkan ragi instan, dan gula kedalam air lalu aduk sebentar agar tercampur rata. Tunggu hingga 5 menit jika campuran tadi menjadi berbuih itu pertanda ragi yang akan kita gunakan aktif dan siap dipakai. Dan jika tidak berbuih juga tidak apa-apa asalkan exp date ragi masih aman dan kualitasnya baru.
- 2
Siapkan wadah lalu masukan tepung terigu dan ragi yang tadi sudah kita siapkan. Aduk hingga tercampur rata. Next.. masukan margarin, dan garam lalu aduk rata hingga adonan menjadi Kalis elastis bisa menggunakan mixer maupun tangan.- 3
Setelah adonan menjadi Kalis, tutup menggunakan kain selama kurang lebih 5 menit dan tunggu hingga adonan mengembang.- 4
Setelah adonan mengembang buang udara yang ada didalamnya dengan cara menekan adonan secara perlahan. Kemudian bagi adonan menjadi beberapa bagian, untuk besar dan kecilnya menyesuaikan selera ya. Bulatkan setiap potong adonan lalu tutup kembali dengan kain dan diamkan selama kurang lebih 10 menit.- 5
Siapkan putih telur dimangkuk, dan celupkan adonan kedalamnya. Kemudian baluri dengan tepung panir hingga permukaan tertutup secara merata.- 6
Selanjutnya, panaskan minyak diwajan lalu goreng donat hingga berubah menjadi matang kecoklatan. Angkat dan tiriskan- 7
Untuk bahan pelengkap. Potong sosis menjadi beberapa bagian sesuai selera lalu goreng sebentar- 8
Cara penyajian. Potong bagian tengah donat dengan gunting maupun pisau secara perlahan dan jangan sampai putus Kemudian sisipkan daun selada di bagian yang tadi sudah dibelah lalu masukkan sosis diatasnya dan beri taburan Saos dan mayonaise. Donat sosis crispy siap dihidangkan.Ingin Membagikan Resep?
- 2