Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Donat Empuk dan Lembut tanpa Kentang ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Donat Empuk dan Lembut tanpa Kentang dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Donat Empuk dan Lembut tanpa Kentang untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Aduk rata Bahan A
- 2
Masukan Bahan B, untuk air/air susunya dimasukan sedikit" sambil diaduk, jangan langsung dimasukan semuanya, masukan smpai adonan bisa diuleni, jangan sampai encer, tapi juga jangan terlalu keras adonannya. Jika masih menempel ditangan, boleh ditambah terigu sedikit-sedikit- 3
Diamkan kurang lebih 1 jam sampai adonan mengembang 2x lipat, tutup wadah menggunakan serbet atau plastik atau apa saja yang penting tertutup.- 4
Bagi adonan menjadi beberapa bagian. Untuk dijual 1000 rupiah, Saya bagi adonan menjadi 64 buah, agar adonan terbagi rata, Saya bagi adonan menjadi 2 sampai adonan terkecil, tidak dipulung satu persatu. Atau boleh sesuai selera,masing"- 5
Setelah dibagi rata kemudian adonan dibulatkan rata, dengan cara simpan adonan di telapak tangan kiri, kemudian kuncupkan dari bawah keatas menggunakan tangan kanan, sampai pinggirnya rata dan bulat, karna kalau tidak rata, pas dilubangi dan digoreng, hasilnya tidak bagus, pinggiranya terbelah- 6
Setelah 1 jam, keluarkan adonan dari wadah, pindahkan ke plastik/talenan yang sudah dilumuri terigu- 7
Goreng sampai kecoklatan dengan api kecil sambil di bolak balik, supaya matang merata- 8
Setelah adonan dibulatkan, diamkan kembali selama kurang lebih 30 menit sampai mengembang 2x lipat- 9
Siapkan minyak panas untuk menggoreng, usahakan minyak banyak sampai donat terendam waktu digoreng- 10
Ambil 1 adonan, lubangi dengan dua jari yang diputar"ditengah adonan, sampai lubang agaka besar karena pas digoreng, lubang akan menyempit, jadi usahakan lubangi sampai besar, masukan kedalam minyak panas, kemudian putar" lubang adonan dengan sumpit/tusuk sate didalam minyak agar donat bulat rata tidak menyong", putar sebentar saja, kira" 5 detik. Begitu seterusnya sampai selesai- 11
Beri topping ketika donat sudah dinginIngin Membagikan Resep?
- 2