Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Lumpia Rebung Semarang ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Lumpia Rebung Semarang dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Lumpia Rebung Semarang untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Isian : Haluskan bumbu, iris tipis rebung, potong dadu kecil daging ayam dan potong kecil² udang.
- 2
Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu halus hg wangi, sisihkan dipinggir wajan. Masukan telur, buat orak arik.- 3
Masukan ayam dan udang, aduk² hg kaku dan berubah warna. Masukan rebung dan daun bawang, aduk².- 4
Beri garam, kaldu bubuk dan kecap manis, aduk hg rata. Masak sambil terus diaduk² hg airnya mengering. Biarkan dingin suhu ruang.- 5
Ambil selembar kulit lumpia, beri 1 sdm isian, lipat menyerupai amplop dan gulung sambil dipadatkan, rekat bagian ujungnya dg larutan tepung. Lakukan hg semua isian habis. Goreng lumpia hingga kuning kecoklatan dg api sedang cendrung kecil, angkat, tiriskan (aku lupa moto karna buru² buat diantar ke mesjid). Sajikan lumpia dg saus kesukaan.Ingin Membagikan Resep?
- 2