84% Membagikan Resep Ini
Resep Risol Mentai dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Risol Mentai ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Risol Mentai dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Risol Mentai untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Rara Baabud
  • Waktu Memasak 1 jam
  • Porsi 7 pcs
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Campurkan semua bahan kulit lalu aduk hingga rata. Jika bergerindil lebih baik di saring.
    Cara Membuat Risol Mentai 1 Cara Membuat Risol Mentai 1
  • 2
    Panaskan teflon, lalu tuangi 1 centong adonan. Ratakan dipermukaan teflon. Tunggu hingga matang lalu angkat dan sisihkan. Lakukan hingga adonan habis.
    Cara Membuat Risol Mentai 2 Cara Membuat Risol Mentai 2
  • 3
    Campurkan semua bahan saus mentai lalu aduk hingga rata.
    Cara Membuat Risol Mentai 3 Cara Membuat Risol Mentai 3 Cara Membuat Risol Mentai 3 Cara Membuat Risol Mentai 3
  • 4
    Ambil 1 lembar kulit, isi dengan smoked beef, telur rebus, saus mentai, dan keju parut. Rapatkan lalu gulung seperti membuat risol.
    Cara Membuat Risol Mentai 4 Cara Membuat Risol Mentai 4 Cara Membuat Risol Mentai 4
  • 5
    Balurkan risol ke kocokan telur, lalu lapisi lagi dengan tepung panir. Risol siap di goreng.
    Cara Membuat Risol Mentai 5 Cara Membuat Risol Mentai 5
  • 6
    Goreng risol diminyak yang banyak sampai berubah menjadi kecoklatan. Angkat lalu tiriskan. Risol mentai siap dinikmati.
    Cara Membuat Risol Mentai 6 Cara Membuat Risol Mentai 6 Cara Membuat Risol Mentai 6

Ingin Membagikan Resep?