Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Nasi Kuning Rice Cooker ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Nasi Kuning Rice Cooker dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Nasi Kuning Rice Cooker untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Masukan bras yg telah dicuci ke dalam panci rice cooker, masukan air santan dan air kunyit, aduk rata, tambahkan garam, aduk rata.
- 2
Tambahkan air sampai takaran pas untuk menanak nasi (biasanya tinggi nya 1 ruas jari dari permukaan atas beras) hentak2 an panci agar permukaan atas beras rata, sehingga ukuran air pas, jika suka nasi kuning yg agak pera, bisa kurangin takaran air sedikit- 3
Masukan daun2 dan sereh diatas permukaan air, tidak perlu diaduk, karena nanti beras yg terselip diantara sereh n daun, tidak matang sempurna- 4
Masak nasi di rice cooker seperti biasa, setelah matang, aduk2 nasi agar warna dan aroma merata, tutup lagi rice cooker sebentar, nasi siap disantap- 5
Agar lebih awet, bila memasak nasi pagi, malam hari bisa kukus nasi sekitar 10-15 menit, nasi akan awet untuk esok pagi nyaIngin Membagikan Resep?
- 2