95% Membagikan Resep Ini
Resep Nasi Kuning Rice Cooker dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Nasi Kuning Rice Cooker ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Nasi Kuning Rice Cooker dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Nasi Kuning Rice Cooker untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki El Hallie
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Siapkan beras cuci dan masukan kewadah rice cooker
  • 2
    Haluskan duo bawang dan kunyit, lalu tumis dg sedikit minyak sampai harum api kecil tambahkan daun salam daun jeruk serai dan lengkoas geprek sampe agak layu
    Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker 2 Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker 2 Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker 2
  • 3
    Setelah bumbu siap, campur ke dalam beras dan beri sucukupnya air, tambahkan 1bks santan kara 1sdt garam 1sdt kaldu ayam, aduk sampai tercampur dan Masak seperti biasa ya bund
    Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker 3
  • 4
    Perhatikan ya bund saat nasi mulai mendidih sesekali di aduk lalu tutup kembali, dan aduk kembali setelah nasi matang.
  • 5
    Kebetulan punya stok daun pandan tapi aku sudah biasa masak nasi kuning tanpa daun pandan ttp wangi kok bund
  • 6
    Hasilnya pulen wangi dan gurihh, sajikan dengan teman-temannya dan siap santap 🥰 selamat mencoba
    Cara Membuat Nasi Kuning Rice Cooker 6

Ingin Membagikan Resep?