Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep 377 Nasi Biryani Topping Slice Daging Sapi dengan Rice Cooker PosbarIDAMAN ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan 377 Nasi Biryani Topping Slice Daging Sapi dengan Rice Cooker PosbarIDAMAN dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat 377 Nasi Biryani Topping Slice Daging Sapi dengan Rice Cooker PosbarIDAMAN untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Rendam beras bismati selama 1 jam. Masak beras dengan 700ml air kaldu dan minyak zaitun. Beras basmati teksturnya memang keras, jadi tidak membutuhkan banyak air untuk memasaknya.
- 2
Panaskan 4 sdm minyak samin. Tumis bumbu halus lalu tambahkan bawang putih yang dicincang, tumis sebentar hingga kecoklatan. Kemudian masukan bawang bombay. Tumis hingga harum.- 3
Masukkan kayu manis, serai, pala, dan cengkih, aduk rata. Tambahkan air kaldu. Aduk rata. Lalu masukkan daging slice, masak hingga meresap.- 4
Larutkan serbuk safron pada air, letakkan diatas nasi yang baru masak (pada bagian tengah).- 5
Masukkan tumisan dagingnya. Tambahkan kapulaga, garam, dan kismis, masak kembali tombol masaknya hingga matang. Tutup kembali rice cooker selama 15 menit.- 6
Buka rice cooker, kucurkan perasan jeruk nipis lalu aduk rata, siap dihidangkan hangat dengan sayuran.Ingin Membagikan Resep?
- 2