Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bubur Pisang Keju MPASI 8 Bulan ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bubur Pisang Keju MPASI 8 Bulan dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bubur Pisang Keju MPASI 8 Bulan untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan bahan²..potong ² kecil pisang, bisa juga dibejek² pake garpu atau dibuat halus.Serut keju dan sisihkan. Dalam gelas berisi 100 ml air larutkan maizena dan susu bubuk, aduk hingga tercampur rata.
- 2
Rebus pisang dan gula pasir dengan 150 ml air hingga mendidih, tunggu sebentar hingga pisang kelihatan matang. Setelah itu masukkan larutan susu maizena kedalam pisang. Aduk² rata dan mengental. Jangan lupa apinya pake yang terkecil ya.- 3
Tambahkan margarin dan keju parut aduk lagi hingga meletup². Matikan apinya.- 4
Selagi panas taruh dalam wadah, saya hiasi pake kokocrunch pink dibentuk bunga, choco chip untuk putiknya dan daun pandan. Taburi keju parut diatasnya.- 5
Sajikan selagi hangat, enak banget, lumer, manis dan gurih, anak saya sangat suka.Ingin Membagikan Resep?
- 2