Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Salad Buah Sederhana Bisa untuk MPASI Menu Selingan 11m ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Salad Buah Sederhana Bisa untuk MPASI Menu Selingan 11m dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Salad Buah Sederhana Bisa untuk MPASI Menu Selingan 11m untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan semua bahan. Masukkan buah-buahan yang sudah dipotong ke dalam wadah. Kemudian tuang yogurt, tidak perlu diaduk
- 2
Simpan dalam kulkas agar dingin, minimal 15 menit tergantung suhu kulkas masing-masing yaa. Keluarkan dan beri topping keju parut- 3
Salad buah sederhana yang sehat dan segar siap dinikmati- 4
Bisa diaduk lebih dulu atau tidak, sesuaikan selera- 5
Rasanya enak, manis dari pisang, asam manis dari jeruk dan yogurt, gurih asin dari keju- 6
NOTE: kalau ada yogurt plain lebih baik untuk anak bayi pakai yang itu yaa (yogurt plain), karena kandungan gula untuk yang yogurt rasa-rasa tinggi, kalau terpaksa adanya yang rasa baiknya berikan dalam jumlah sedikit/terbatasIngin Membagikan Resep?
- 2