73% Membagikan Resep Ini
Resep Kering Kentang Garing (Klengkam) dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Kering Kentang Garing Klengkam ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Kering Kentang Garing Klengkam dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Kering Kentang Garing Klengkam untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Ika Kusumawati
  • Waktu Memasak
  • Porsi Lauk sehari 2 dewasa 2 toddler
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Panaskan minyak goreng secukupnya, kira-kira cukup untuk merendam kentang.
  • 2
    Masukkan kentang, aduk, masak dengan api besar sambil sesekali diaduk.
  • 3
    Tips agar hasil akhir kentang tidak saling menempel: saat kita mengaduk kentang ada kentang yang menempel di spatula, goreng kentang sambil diaduk terus sampai mulai garing (berbunyi kresek-kresek ketika diaduk).
  • 4
    Ketika ada kentang yang mulai kecokelatan, kecilkan api. Lanjutkan menggoreng menggunakan api sedang cenderung kecil hingga kentang berwarna kuning keemasan. Angkat, tiriskan.
  • 5
    Panaskan margarin, masukkan bawang merah dan bawang putih, tumis hingga harum.
  • 6
    Gunakan api sedang cenderung kecil. Masukkan garam, gula, dan kecap, aduk rata.
  • 7
    Masukkan kentang, aduk cepat hingga tercampur rata.
  • 8
    Matikan api, tes rasa. Kering kentang siap disajikan.

Ingin Membagikan Resep?