90% Membagikan Resep Ini
Resep Buko Pandan dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Buko Pandan ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Buko Pandan dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Buko Pandan untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Nia Ruhmaniyah
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Buat bubur mutiara rebus hingga butirannya menjadi bening tidak ada titik putih lagi dtengahnya. Tambahkan pasta pandan saat merebusnya ya. Jika sudah matang sisihkan dan masukan kedalam air dingin.
    Cara Membuat Buko Pandan 1
  • 2
    Masak puding kelapa dengan cara campur semua bahan hingga tercampur rata. Masak hingga meletup letup. Jika sudah meletup letup matikan api dan tuang kedalam wadah biarkan hingga padat mengeras..
    Cara Membuat Buko Pandan 2
  • 3
    Masak puding hijau dengan cara campur semua bahan hingga tercampur rata. Jika sudah meletup2 matikan api dan tuang kedalam wadah biarkan hingga padat mengeras.
    Cara Membuat Buko Pandan 3
  • 4
    Jika sudah mengeras semua. Puding hijau potong potong kotak kecil. Dan puding kelapa aku serut pake serutan buah
    Cara Membuat Buko Pandan 4 Cara Membuat Buko Pandan 4
  • 5
    Campur semua bahan sausnya dan masukan agar agar yg sudah dipotong potong dan sagu mutiaranya jg. Cicipi ya jika kurang manis bisa ditambahkan ya susu kental manisnya..
    Cara Membuat Buko Pandan 5 Cara Membuat Buko Pandan 5 Cara Membuat Buko Pandan 5

Ingin Membagikan Resep?