Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Opor Ayam Menu Lebaran Eid Adha ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Opor Ayam Menu Lebaran Eid Adha dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Opor Ayam Menu Lebaran Eid Adha untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Cuci bersih ayam, kasih perasan jeruk nipis 15 menit
- 2
Ulek bumbu bawang dan cabe keriting merah- 3
Didihkan air secukupnya, rebus sebentar daging ayam supaya barterinya mati.. lalu angkat dan tiriskan- 4
Siapkan santan lalu beri air sekitar 800 ml / 3-4 gelas air dan taburi bumbu opor desaku, kemudian aduk hingga merata- 5
Tumis bumbu ulek hingga harum.. dan tuangkan kuah opor dan santan yg telah di satukan tadi.. kemudian masukan salam, sereh, daun jeruk- 6
Masukan potongan ayam, gula, garam, merica dan kaldu ayam kemudian tunggu hingga api meletup letup lalu koreksi rasa.. boleh tambah bumbu, tambah air.. sesuai selera aja- 7
Setelah matang, angkat dan sajikan.. boleh taburi bawang goreng yaa dan dimakan bersama sambel goreng kentang kacang merah pedas lebih nikmat :) Selamat mencobaIngin Membagikan Resep?
- 2