Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Ketupat Sayur Lodeh Lotho amp Krecek ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Ketupat Sayur Lodeh Lotho amp Krecek dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Ketupat Sayur Lodeh Lotho amp Krecek untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Siapkan semua bahan. - Cuci bersih kacang tholo, tiriskan. - Rendam Ebi dgn air panas, tunggu air dingin, tiriskan. - Rendam krecek dgn air panas (mendidih), tunggu sampai air dingin kmdn peras airnya, tiriskan. Tujuan nya spy minyak di krecek bisa terbuang. - Rebus telur, goreng, tiriskan. - Potong tahu, goreng, tiriskan.
- 2
Rebus kacang tholo hingga empuk (kl perlu air rebusannya bisa diganti). - Tumis bumbu halus hingga harum, tambahkan ebi, daun salam dan lengkuas, tumis kembali hingga bumbu tanak.- 3
Masukkan tumisan bumbu ke dalam panci berisi rebusan kacang tholo. - Beri santan, bumbui garam, gula dan penyedap. - Tambahkan tahu goreng, krecek dan telur. - Sesekali di aduk spy santan tidak pecah. - Setelah mendidih, koreksi rasa.- 4
Penyajian : Siapkan mangkok, isi ketupat yg sudah di iris, sayur lotho, bawang goreng, bubuk kedelai dan kerupuk. Siap disajikan, Alhamdulillah 🙏😋- 5
Note : 🔼Menurut saya, sayur nya jauh lebih enak kalau sdh menginap semalam. Jadi masak hari ini, besok baru disajikan. Bumbu lebih meresap dan mantabs. 🔼Untuk isian sayurnya bebas ya, bisa ditambah sayur manisa (jepan), petai, tempe, ayam, dll sesuai selera. 🔼Krecek disini beda dengan rambak. Kl krecek adl krupuk kulit yg khusus utk di sayur, jadi teksture nya tidak mudah hancur. Kl rambak adl krupuk kulit yg bisa langsung di konsumsi jd teksturenya lebih rapuh.Ingin Membagikan Resep?
- 2