Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep 177 Ketupat Sayur dan Mie Kecap Lauk Tanggal Tua ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan 177 Ketupat Sayur dan Mie Kecap Lauk Tanggal Tua dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat 177 Ketupat Sayur dan Mie Kecap Lauk Tanggal Tua untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Untuk pepaya saya remas dengan 2sdt garam. Lalu sy diamkan +-5 menit sambil menyiapkan bumbu yg lain. Setelah 5 menit, bilas pepaya hingga bersih. Hal ini saya lakukan agar nanti sayurnya tidak langu dan pepaya cepat empuk. - Untuk kulit mlinjo saya rebus terlebih dahulu bersama air mendidih +-5 menit. Selain agar nanti buat sayurnya lebih cepat, hal ini jg bertujuan agar air sayuran tidak merah. Karena air tsb berasal dari kulit mlinjo. #Teman-teman boleh skip langkah ini.
- 2
Kita masak ketupat sayur dulu. Haluskan semua bumbu. Tumis bumbu beserta sereh hingga harum. Masukkan air, telur puyuh, daun mlinjo, kacang panjang, dan pepaya(setelah menjalani step 1). Diamkan +-5 menit sambil sesekali diaduk. Masukkan santan, gula, garam, masako, dan micin. Tes rasa. Kalau sudah oke diamkan +-10 menit dengan api sedang sampai bumbu meresap. Angkat, letakkan di mangkok saji.- 3
Mie Tumis Kecap : Didihkan air dan beri 1 sdm minyak goreng, setelah mendidih masukkan mie. Diamkan -+5 menit sampai mie 3/4 empuk. Angkat, tiriskan di saringan dan beri 1sdm minyak goreng agar mie tidak lengket. Haluskan bumbu(bamer, baput, merica). Tumis bumbu halus bersama dengan irisan cabe keriting hingga harum, lalu masukkan telur, buat orak arik.- 4
Masukkan mie, aduk agar bumbu tercampur rata. Tambahkan royco dan kecap. Aduk kembali lalu tes rasa. Diamkan +-5 menit sambil sesekali diaduk. Tambahkan daun bawang, aduk merata, diamkan sebentar, angkat, sajikan. Selamat mencoba. - 2