Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Keripik Bawang Renyah ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Keripik Bawang Renyah dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Keripik Bawang Renyah untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Haluskan bawang merah dan bawang putih
- 2
Iris tipis daun bawang dan seledri- 3
Campurkan tepung terigu, sagu, garam, penyedap rasa. setelah tercampur lalu campurkan semua bahan, uleni sampai kalis.- 4
Setelah kalis siapkan 2 buah plastik yg lebar (me : plastik 1kg dibelah) lalu ambil segenggam adonan, taruh di antara 2 plastik tadi. Giling menggunakan roller pin/gelas/botol sampai adonan tipis, lalu potong-potong kecil sesuai selera.- 5
Siapkan wajan dengan minyak banyak dan api sangat kecil. Goreng adonan yg sudah di potong sampai kuning. Siap di hidangkan 🥰 *tingkat ketipisan adonan menentukan kerenyahan.Ingin Membagikan Resep?
- 2