Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bolu Karamel ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bolu Karamel dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bolu Karamel untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Masak gula dengan api kecil sampai meleleh minimal 60 persen. Tidak perlu diaduk-aduk. Sebaiknya gunakan peralatan anti lengket
- 2
Setelah larut, sirampan air, aduk perlahan. Jangan kaget dengan reaksi buih pada gula. Akan ada sebagian gula mengkristal di dasar wajan jangan panik, karena itu normal. Masak sebentar hingga semua gula larut.- 3
Matikan api, dinginkan sampai suhu ruang. Air gula tidak boleh hangat. Tidak juga dingin seperti baru keluar dari kulkas.- 4
Siapkan loyang diameter 28 semir dengan carlo atau mentega sedikit.- 5
Panaskan oven di suhu 160-180° celsius.- 6
Lelehkan mentega. Sisihkan.- 7
Kocok telur dan SKM dalam wadah bersih sampai tercampur baik. Gunakan wisker saja.- 8
Masukkan tepung dan bahan kering lainnya, bergantian dengan air gula. Diaduk sampai selesai.- 9
Masukkan mentega, aduk dengan spatula.- 10
Saring adonan. Tekan-tekan pelan gumpalan adonan menggunakan spatula sampai habis, keruk adonan tersisa di bawah saringan. Aduk rata tidak over mixing.- 11
Panggan selama 43 menit. Jangan terlalu lama sebab kulit bolu karamel akan keras.- 12
Jangan khawatir minyak yang mengumpul di permukaan akan menyerap semua setelah cake sett di suhu ruang.Ingin Membagikan Resep?
- 2