81% Membagikan Resep Ini
Resep 🍰🍌Choco Banana Cake dan Cara Membuat
Avatar Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji

Resep Choco Banana Cake ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Choco Banana Cake dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Choco Banana Cake untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️


Menu

  • Koki Rabiatul Adawiyah Hasbullah
  • Waktu Memasak
  • Porsi
Bahan
Cara Membuat
  • 1
    Campurkan tepung terigu, coklat bubuk dan baking powder dalam satu wadah lalu aduk hingga rata. Sisihkan.
  • 2
    Kupas pisang lalu haluskan atau cincang kasar dengan menggunakan garpu lalu sisihkan
  • 3
    Campurkan mentega dan gula pasir di dalam satu wadah lalu mixer dengan kecepatan tinggi hingga tercampur rata, mengembang dan berubah warna.
  • 4
    Tambahkan telur secara perlahan kedalam adonan mentega hingga habis dan tercampur rata.
  • 5
    Masukkan campuran tepung ke dalam adonan secara perlahan sambil lalu mixer kembali dengan kecepatan sedang hingga tercampur.
  • 6
    Tambahkan pisang yang telah halus, almond dan kismis ke dalam adonan kue lalu aduk dengan spatula dengan adukan melipat hingga tercampur rata.
  • 7
    Setelah itu masukkan kedalam loyang brownies lalu oven dengan suhu 180 C selama 15-20 menit hingga matang. Angkat lalu dinginkan, jika tidak ada mixer bisa kukus selama 15 menit hingga matang

Ingin Membagikan Resep?