Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Soto Banjar ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Soto Banjar dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Soto Banjar untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Masak nasi soto
- 2
Buat bumbu halus dengan cara di blender atau ulek,ini aku tambahkan sedikit daun seledri biar ada hijau²nya sedikit hiii- 3
- 4
Presto ayam selama 15 menit,masukan kunyit garam dan bawang putih yang sudah di ulek..angkat tisikan jika sudah dingin suir² ayam lalu kukus- 5
Membuat kuah: rebus air di dalam panci,masukan kaldu ayam,ceker ayam rebusan tadi,potong² daun pray yang sudah dicuci terlebih dahulu,masukan bahan cemplungan biarkan hingga mendidih..lalu masukan margarin,susu epaporasi, tumisan bawang bombay garam,petsin,royco,lada bubuk jika sudah dirasa cukup matikan kompor,,,masukan remukan bawang putih goreng.- 6
Membuat sambal: haluskan bawang²an iris kecil hati ayam masukan wajan masukan garam,petsin,gula biarkan hingga airnya menyusut,,lalu masukan minyak masak hingga dirasa cukup.- 7
Rendam suun,lalu tiriskan..wortel kupas kulitnya potong korek lalu kukus sebentar saja- 8
Siapkan bahan pelengkap lainnya seperti prekedel singkong,dan krupuk,perasan jeruk nipis dan kecap.Ingin Membagikan Resep?
- 2