Disajikan dengan sepenuh ❤️ oleh DapurSaji
Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Putih metode all in one ini akan memandu kamu untuk membuat hidangan lezat dan sederhana di rumah. Dengan langkah-langkah yang mudah diikuti, kamu bisa menyajikan Bubur Kacang Hijau Ketan Putih metode all in one dalam waktu singkat. Artikel ini juga akan menjelaskan bahan-bahan yang diperlukan, tips memasak yang tepat, serta variasi penyajian yang bisa kamu coba. Ikuti panduan resep cara membuat Bubur Kacang Hijau Ketan Putih metode all in one untuk menghadirkan masakan spesial ke dapur kamu. Jangan lewatkan resep cara membuat lainnya yang bisa menambah kreasi masakan harianmu ❤️🍽️
Bahan
Cara Membuat
-
1
Cuci bersih kacang hijau lalu rendam ±3 jam
- 2
Kemudian tiriskan dan masukkan ke dalam panci dan isi dg air 1 liter sertakan jahe,daun pandan serta beras ketan yg sudah dicuci bersih- 3
Masak sampai air berkurang dg api kecil aja, setelah itu matikan api dan tutup panci minimal ±1 jam sampai ketan dan kacang hijau mengembang- 4
Kemudian tuang santan, gulajawa dan rebus lagi sampai ketan dan kacang hijau empuk (biasanya sampai hancur). Kalau dirasa air kurang dan belum empuk bisa ditambahi lagi.- 5
Kuah : campur semua bahan kuah, lalu masak sampai mendidih- 6
Tuang bubur dalam mangkok, dan tuang kuah santan- 7
Selamat mencoba 😘Ingin Membagikan Resep?
- 2